Bismillahirahmanirrahim. Semoga tulisan ini bermanfaat. Buat kalian yang mau melangsungkan "Engagement Day" gue punya sedikit referensi susunan acara yang gue pake dulu waktu Lamara. Mudah-mudah bisa sedikit memberikan pencerahan untuk yang masih kebingungan. Design Cover Cue Card #InggarRachmanEngagementDay SUSUNAN ACARA LAMARAN Bissmillahirahmanirrahim 10.30 WIB Diawali dengan kedatangan rombongan keluarga CPP & keluarga CPW ke Raja Rasa 10.30 - 10.40 WIB Pembukaan + pembacaan...






Raja Rasa, Ampera-Cilandak ------------------------------------------------------------------------- Email penawaran harga di kirim dari salah satu resto yang masuk list Inggar untuk di Lamar. Haha. Mainstrem bangetkan "List Inggar". Wanita yg minta di Lamar. ------------------------------------------------ Sebelum menikah pasti ada prosesi lamaran. Wanita mana sih yg gak mau dilamar. Akupun begitu, mau bgt lamaran jd momen berkesan seumur hidup 😅😅Salah satu dr 100 harapannya inggar adalah "teraktir keluarga...
"Kalau kamu perlu tahu, sejak jadi istrimu banyak hal yang harus aku sesuaikan dalam hidupku, karena banyak kekacauan terjadi di sana. Tiba-tiba aku harus berdoa dua kali lebih banyak, sujud lebih lama, menangis diam-diam, khawatir berlebihan. Karena aku takut hal buruk menimpamu atau ketidak beruntungan merundungmu. Seandainya suami-suami tahu, pikiran dan perasaan seorang istri kadang-kadang sekacau itu !! Tetapi tetap saja, mencintaimu...